nah, di sini ch1mplunk.blog akan share sebuah tutorial blog yang sangat berguna bagi sobat yang ingin tampilan blognya kelihatan lebih rame......
contoh hasil elemen laman:
langsung saja ke proses editing:
- Silahkan login ke blogger.
- Lansung ke Tata Letak.
- Pilih tab Edit HTML.
- Jangan di klik Expand Template Widget, karena akan memusingkan anda bila di klik juga gak masalah.
- Letakkan kode css berikut ini diatas kode ]]></b:skin>
Klik Untuk melihat
- Cari kode yang mirip seperti ini, biasanya letaknya dibawah </head>
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='JUDUL BLOG ANDA (Header)' type='Header'/>
</b:section>
</div>
- Kemudian letakkan kode berikut ini tepat setelah kode diatas :
<div id='top'>
<b:section class='top' id='topleft' preferred='yes' showaddelement='yes'>
</b:section>
<b:section class='topcenter' id='topcenter' preferred='yes' showaddelement='yes'>
</b:section>
<b:section class='topright' id='topright' preferred='yes' showaddelement='yes'>
</b:section>
</div>
- simpan template.
untuk keberhasilan pembuatan 3 kolom di bawah header ini tergantung dari template anda,apakah template anda compatible dengan css ini atau tidak,....
kebanyakan tutorial ini berjalan dengan baik.
semoga bermanaat,,,,,,,
{ 1 komentar... silahkan berkomentar sesuka anda...bebas tapi sopan,terima kasih anda telah berkomentar add one }
menarik gan minta cara buat header tulisan bergerak kaya blog ini gan bisa help.... blz ya gan hehhe
Posting Komentar